(Purwokerto, 10/6), Direktur Jenderal PAUDNI Prof. Dr. Lydia Freyani
Hawadi, Psikolog menandatangani Naskah Kesepahaman (MOU) dengan Bupati
Banyumas dalam rangka revitalisasi SKB Kota Purwokerto.
Kegiatan ini dilakukan mengingat pentingnya SKB yang memiliki peran strategis untuk menyelenggarakan proses pembelajaran, khususnya bagi masyarakat yang tidak mampu.
Kegiatan ini dilakukan mengingat pentingnya SKB yang memiliki peran strategis untuk menyelenggarakan proses pembelajaran, khususnya bagi masyarakat yang tidak mampu.
Diharapkan dengan adanya revitalisasi ini, peran SKB akan lebih memberikan manfaat dan meningkatkan mutu pelayanan pendidikan bagi masyarakat sekitarnya untuk menimba ilmu dan keterampilan di lembaga tersebut.
Sumber: www.infokursus.net